Saat kaum muslimin hampir saja kalah karena di kepung musuh pada perang Uhud, maka sebagian prajurit perang melarikan diri dan masuk Madinah.
Melihat mereka yang pulang ke Madinah, maka Ummu Aiman bergegas kepada mereka dan menaburi debu ke wajah orang-orang yang melarikan diri ke Madinah sembari berkata "Ambil saja pemintal benang dan berikan pedang mu padaku." Ummu Aiman pun bergegas ke medan perang.
Aisyah dan Ummu Sulaim pun pergi ke medan perang Uhud saat itu.
Seperti itulah semangat bertempur wanita kala itu.
***
Disari dari buku Rakhiqul Makhtum
Irsun Badrun
14 Nov 2013
Tidak ada komentar:
Posting Komentar